Sindikat Post, Jakarta – Badan Metreologi Klimitologi dan Geofisika (BMKG) melaporkan, gempa bumi dengan kekuatan magnitudo 4,5 mengguncang wilayah Ende NTT.
Gempa berkekuatan 4,5 tersebut terjadi pada Minggu (3/9/23) malam, sekira pukul 23.16 WIB. Menurut BMKG, pusat getaran gempa berada di kedalam 30 km. Adapun okasinya berjarak 65 km arah tenggara Ende.